
PENGUMUMAN PEMBERKASAN DAFTAR ULANG
PENGUMUMAN PEMBERKASAN DAFTAR ULANG
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB)
SMA NEGERI 1 MARABAHAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Sehubungan dengan telah selesainya pelaksanaan pendaftaran dan pengumuman penerimaan peserta didik baru, maka daftar ulang sekaligus pengumpulan berkas dilaksanakan pada:
Tanggal : 04 s.d 06 Juli 2022
Waktu penyerahan : 08.30 s.d 12.00 WITA
Tempat Pendaftaran : SMAN 1 Marabahan Jl. AIS Nasution No.66 Marabahan
Berkas yang harus diserahkan adalah sebagai berikut:
- Fotocopy Tanda Bukti Pengajuan Pendaftaran PPDB (lengkap ttd)
- Fotocopy Surat Keterangan Lulus atau SKHU Sementara 1 lembar
- Surat Pernyataan Tanggung Jawab Mutlak (SPTJM) bermaterai
- Fotocopy nilai raport SMP/MTs semester 1 s.d 5 (khusus nilai pengetahuan dan keterampilan saja)
- Fotocopy Kartu Keluarga/ Surat Domisili 1 lembar
- Fotocopy Akta Kelahiran 1 lembar
- Pas Foto berwarna ukuran 3 x 4 (tiga lembar)
- Mengisi format dapodik (disediakan panitia)
- Mengisi Surat Persetujuan Pengadaan Perlengkapan Sekolah (disediakan panitia)
- Mengisi Surat Pernyataan mentaati peraturan Tata Tertib Sekolah (disediakan panitia). Siapkan materai 10.000
- Fotocopy Kartu Indonesia Pintar (KIP) atau Program Keluarga Harapan (PKH) atau Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) atau Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM). (bagi peserta didik yang memiliki)
- Surat Keterangan Nilai Raport (bagi peserta didik yang mendaftar lewat jalur Prestasi Nilai Raport)
- Piagam Penghargaan Tingkat Kabupaten/ Provinsi/ Nasional (bagi peserta didik yang mendaftar melalui jalur prestasi non akademik)
- WAJIB mengisi data di link https://bit.ly/NILAI-RAPOT (Jika tidak ada HP segera lapor panitia PPDB)
- Semua kelengkapan di atas dimasukkan ke dalam sebuah map (disediakan panitia)
- Untuk laki-laki : Map warna Biru
- Untuk Perempuan : Map warna Merah
Tulisan Lainnya
EKSTRAKURIKULER SMAN 1 MARABAHAN
Berikut adalah Daftar Ektrakuler yang tersedia di SMAN 1 Marabahan https://www.instagram.com/p/C7Np6wXBHEe/?utm_source=ig_web_copy_link&igsh=MzRlODBiNWFlZA==
MPLS PESERTA DIDIK BARU TAHUN AJARAN 2024/2025
SMAN 1 Marabahan telah melaksanakan kegiatan MPLS ( Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) pada Peserta Didik Baru Tahun Ajaran 2024/2025 di Lapangan SMAN 1 Marabahan. Kegiatan ini ber
KOMUNITAS BELAJAR HAYAK BAMARA
Kepala SMA Negeri 1 Marabahan beserta Dewan Guru dan Tenaga Pendidik melaksanakan Pelantikan Ketua dan Anggota Inti Komunitas Belajar Hayak Bamara serta penandatanganan fakta Intergri
PERPISAHAN KELAS XII TAHUN PELAJARAN 2023/2024
14/05/2024 Siswa/i SMAN 1 MARABAHAN mengadakan Perpisahan Kelas XII Tahun Pelajaran 2023/2024 di Aula Selidah Marabahan. Seluruh Siswa/i dibantu OSIS bekerjasama untuk mensukseskan acar
HARDIKNAS 2024
HARI PENDIDIKAN NASIONAL TAHUN 2024 SMA Negeri 1 Marabahan melaksanakan Upacara untuk memperingati Hari Pendidikan Nasional pada 02 Mei 2024. Seluruh peserta upacara diwajibkan untuk m
MABIT 2024
MALAM BINA IMAN & TAQWA MABIT (Malam Bina Iman dan Taqwa) adalah kegiatan rutin tahunan di SMA Negeri 1 Marabahan menjelang Kelulusan Siswa/I Kelas XII. Seluruh Siswa
RAMADHAN BERBAGI SMARA
RAMADHAN BERBAGI SMAN 1 MARABAHAN SMA Negeri 1 Marabahan melaksanakan kegiatan rutin dibulan Ramadhan, yaitu acara Ramadhan Berbagi. Kepala Sekolah, Dewan Guru, dan Staff Tata Laksana
PESANTREN RAMADHAN 1445H
PESANTREN RAMADHAN DAN KHATAMAN AL'QURAN SMA Negeri 1 Marabahan melaksanakan kegiatan Pesantren Ramadhan 1445H untuk Siswa/I kelas X dan XI pada tanggal 18-21 Maret 2024. Kegiatan diaw
KUNJUNGAN KE PERPUSTAKAAN UMUM DAERAH KAB. BATOLA
KUNJUNGAN SMA NEGERI 1 MARABAHAN KE PERPUSTAKAAN UMUM DAERAH KAB. BARITO KUALA Dalam rangka meningkatkan minat literasi Siswa/i SMA Negeri 1 Marabahan dan menambah pengalam
PERJANJIAN KINERJA DAN FAKTA INTEGRITAS SMAN 1 MARABAHAN TAHUN 2024
PERJANJIAN KINERJA DAN FAKTA INTEGRITAS GURU DAN TENAGA PENDIDIK SMAN 1 MARABAHAN TAHUN 2024 Kepala SMA Negeri 1 Marabahan Bapak Okra Fitri Cahyadi, S.Pd di dampingi Kepala Tat